Hotline +6281 220 860 758
Informasi lebih lanjut?
Home » Tempat Wisata » Bandung » Dago Dream Park – Daya Tarik Terbaru Wisata Keluarga

Dago Dream Park Daya Tarik Terbaru Wisata KeluargaHallo sahabat Mawa Holiday, apakah anda dalam waktu dekat ini ingin mengunjungi Kota Bandung bersama keluarga atau rekan satu kantor?

Sudah mencoba mencari beberapa agenda kegiatan wisata dari layanan paket wisata Bandung namun tidak menemukan solusi terbaik ?

Nah pada kesempatan kali ini, admin ingin membagikan informasi menarik seputar destinasi wisata Kota Bandung dengan berbagai macam keindahan dan keunikan nya.

Kota Bandung merupakan salah satu kota di Provinsi Jawa Barat yang memiliki beragam objek wisata terbaik, mulai dari wisata alam, wisata edukasi, wisata keluarga dan wisata lain nya.

Salah satu objek wisata yang baru – baru ini menjadi buah bibir adalah Dago Dream Park. Seperti apa sajakah ulasan mengenai Dago Dream Park, mari kita simak ulasan nya di bawah ini.

Objek Wisata Dago Dream Park

Objek Wisata Dago Dream Park

Dago Dream Park Daya Tarik Terbaru Wisata Keluarga

Dago Dream Park merupakan salah satu destinasi wisata keluarga terbaik di Bandung yang bernuansa alam dan masih asri kawasannya.

Disinilah Anda bisa menikmati konsep pariwisata dari perpaduan Sunda, Bali, dan Jawa. Sehingga kesannya menjadi unik dan mampu memberikan pengalaman baru untuk pengunjungnya.

Menariknya lagi adalah tersedia banyak sekali wahana menarik siap dicoba disini untuk anak-anak sampai orang dewasa. Setidaknya Anda bisa mencoba 29 wahana sekaligus di kawasan seluas 11,6 Ha ini.

Baca Juga : Chinatown Bandung sensasi wisata ala Tionghoa

Lokasi

Jl. Dago Giri KM. 2,2, Mekarwangi, Pagerwangi, Mekarwangi, Lembang, Kab. Bandung Barat, Jawa Barat, 40135.

Jam Operasional dan Harga Tiket Masuk

Jam operasional destinasi wisata Dago Dream Park ini buka setiap hari. Berikut daftarnya:

  • Senin – Jumat pukul 08.00 – 18.00 WIB
  • Sabtu & Minggu pukul 09.00 – 17.00 WIB

Sedangkan harga tiket masuknya masih terjangkau di kantong.

  • Senin-Jumat    Rp30 Ribu
  • Sabtu-Minggu/ Liburan Rp35 Ribu

Tiket Bus Wara Wiri   Rp10 Ribu

Harga Tiket Wahana Rp20 Ribu sampai dengan Rp100 Ribu.

* Anak-anak dengan usia lebih dari 2 tahun harus membayar biaya tiket masuk.

Untuk informasi pembelian tiket masuknya bisa langsung dilakukan melalui loketnya langsung atau mengunjungi web resminya di tiket.dagodreampark.co.id.

Rumah Terbang Up, Dago Dream Park

Rumah Terbang Up, Dago Dream Park

4 Daya Tarik dari Dago Dream Park

Ada banyak wahana dan kegiatan seru yang dapat dilakukan disini. Sehingga hal ini menjadi daya tarik tersendiri ketika berkunjung ke tempat ini. Berikut adalah 4 daya tarik yang bisa didapatkan bila berkunjung ke tempat ini, antara lain:

Dream Zone

Disinilah Anda bisa melakukan berbagai macam kegiatan seru. Misalnya seperti di kawasan Geared Up. Disinilah Anda nanti bisa bermain sepeda melewati lintasan yang menantang.

Namun meski begitu, lintasannya masih aman. Beberapa kendaraan yang dapat digunakan adalah becak, otoped, dan sepeda.

Sementara untuk lama durasi menggunakan wahana geared up adalah 15 sampai 30 menit. Masih di kawasan zona yang sama, disini Anda juga bisa mengunjungi kawasan Uncle’s Barn.

Sehingga anak-anak dapat berinteraksi langsung dengan hewan ternak untuk mengenalnya lebih jauh. Namun batasan usia anak yang boleh masuk adalah berusia 5 tahun.

Park Zone

Di kawasan zona Dago Dream Park ini ada banyak kegiatan seru yang dapat dilakukan, seperti naik kapal bajak laut, menunggang kuda, serta mengendarai ATV. Berikut beberapa wahana yang bisa dicoba ketika berada di kawasan Park Zone, antara lain:

  • Pirate Ship: Disinilah nantinya Anda bisa mencoba kapal bajak laut yang akan mengombang-ambingkan tubuh. Sehingga benar-benar sangat seru. Namun batasan anak-anak yang bisa mencoba wahana ini adalah minimal 12 tahun.
  • Naik Kuda: Kegiatan ini cukup santai namun tetap menyenangkan. Karena Anda bisa naik kuda sambil melintasi kawasan taman. Selain itu, anak-anak dan orang dewasa boleh mencobanya juga. Namun untuk batasan usia minimal anak-anak yang boleh mencobanya adalah 5 tahun.
  • Anti Gravity: Wahana ini sangat unik karena berbeda dengan zona permainan pada umumnya. Anda akan merasa seperti tidak ada gravitasi disini. Cocok sekali untuk pecinta fotografi. Karena Anda bisa menghasilkan jepretan foto seperti sedang mengudara. Menariknya adalah tidak ada batasan usia untuk mencoba wahana ini.

Selfie Ekstrem

Selama berada di dalam wahana Dago Dream Park ini, Anda bisa menciptakan berbagai foto yang menakjubkan. Karena disini tersedia banyak sekali tema menarik mulai dari pose ekstrim sampai dengan ketinggian tertentu.

Sehingga dijamin hasil jepretannya menjadi berbeda. Berikut adalah beberapa spot foto menarik yang ada di zona ini, antara lain:

  • Sky Tree: Disinilah Anda bisa berfoto tepat di atas pohon dengan ketinggian tertentu. Sehingga Anda bisa mendapatkan kesan yang berbeda ketika berada di spot ini. Terlebih pohon lainnya dibuat lebih rendah sehingga kesannya semakin dramatis. Spot ini cocok untuk anak-anak sampai dewasa. Namun anak-anak yang boleh mencobanya minimal berusia 12 tahun.
  • Sky Bike: Ini adalah wahana unik seperti pemain sirkus yang ada di atas sepeda dengan seutas kabelnya untuk lintasannya. Sehingga wahananya terlihat sangat menantang sekali karena ketinggiannya berada di atas 10 meter.
  • Aladdin Carpet: Sesuai dengan namanya, Anda bisa mengambil foto layaknya di atas permadani terbang milik Aladdin. Sehingga disinilah Anda bisa menciptakan foto yang unik ketika berada di atas karpetnya. Namun berat maksimal pengunjung yang boleh mencobanya adalah 150 kg saja.

The Bridge

Wahana menarik lainnya di Dago Dream Park adalah Up House. Disinilah Anda bisa mengambil gambar di dalam rumah terbang seperti tayangan film “UP”.

Seperti yang diketahui bahwa film ini dulunya pernah masuk dalam nominasi academy award dalam kategori best motion picture. Sehingga hasil foto yang dapat dihasilkan sudah pasti sangat menakjubkan disini.

Menariknya lagi adalah masih dalam kawasan zona yang sama, Anda bisa mengambil gambar di spot Love Seat. Disinilah Anda bisa menciptakan jepretan foto yang unik dan romantis dengan keluarga dan pasangan.

Namun puncak ketinggian wahana ini sangat tinggi, yaitu 20 meter. Jadi Anda bisa menciptakan background foto layaknya berada di atas pohon.

Fasilitas

Fasilitas yang disediakan disini sangat lengkap. Anda bisa menikmati lahan parkir yang luas, restoran (di kawasan taman), ruang serba guna, food court (di area sekitar taman), camping ground, dan beberapa fasilitas pendukung standar pada umumnya. Hanya saja Anda dilarang membawa makanan dari luar lokasi bila berkunjung ke Dago Dream Park.

Belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Komentar Anda*Nama Anda* Email Anda* Website Anda

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.

EO Gathering Bandung Terpercaya – Lengkap Harga Terbaru

EO Gathering Bandung Terpercaya – 2026 Lengkap Harga Terbaru

29 Desember 2025 937x Bandung, Family Gathering, Outbound, Paket Wisata

EO Gathering Bandung Terpercaya – 2026 Lengkap Harga Terbaru – Hallo sahabat Mawa Holiday, apakah dalam waktu dekat ini anda sedang merencanakan kunjungan perjalanan wisata ke Kota Bandung dengan konsep gathering ? Sudah memiliki konsep dan rundown acara sendiri namun bingung mengaplikasikan nya ? Jika benar demikian adanya maka cobalah untuk mem... selengkapnya

paket wisata Bandung update

Paket Wisata Bandung – Promo Gathering dan Tour Harga Update 2026

8 Desember 2025 831x Bandung, Paket Wisata

Paket Wisata Bandung – Sudah saatnya untuk melepaskan penat dari rutinitas sehari-hari, dan tidak ada tempat yang lebih baik untuk melakukannya selain Kota Bandung. Dijuluki “Paris van Java,” Bandung menawarkan perpaduan unik antara keindahan alam, budaya yang kaya, kuliner lezat, dan suasana kota yang modern. Baik anda mencari petualangan ... selengkapnya

Paket wisata ciwidey bandung

Paket Wisata Ciwidey Bandung Murah 2025 – Info Harga Dan Fasilitas

27 September 2025 15.635x Bandung, Ciwidey, Paket Wisata

Paket Wisata Ciwidey – cari Paket Tour Wisata Bandung Selatan yang Murah ? jika iya, inilah Review Itinerary & Promo Harga Paket Tour Wisata ke Ciwidey di Kabupaten Bandung Murah 2025. Hi sobat Mawa Holiday, jumpa lagi dengan kami Tour & Travel di Bandung, penyedia jasa layanan Paket Wisata Bandung Murah, Sewa Bus Murah Bandung... selengkapnya

Paket outbound lembang

Paket Outbound Gathering Lembang Bandung Murah 2025

27 September 2025 3.630x Bandung, Grafika Cikole, Outbound, Paket Wisata

Paket Outbound Lembang Bandung – Mau Liburan rombongan dengan ikut Paket Wisata Bandung Murah ? jika iya, inilah Daftar Harga Paket Wisata Outbound di Lembang Bandung Murah. Hi sobat Mawa Holiday, jumpa lagi dengan kami Tour Travel dan PO Bus Pariwisata di Bandung penyedia beragam Paket Tour Wisata dan Tempat Sewa Bus Pariwisata Bandung Murah,... selengkapnya

Paket tour bandung bromo murah

Paket Wisata Malang Dari Bandung – Promo Murah Eksklusif 2025

26 September 2025 9.100x Bromo, Paket Wisata, Tempat Wisata, Tips Wisata

Salam sejahtera sahabat mawa holiday dimanapun berada. Kali ini admin ingin membagikan info menarik seputar Paket Wisata Malang Dari Bandung Lengkap Dan Murah. Sudahkah anda meng explore malang yang begitu indah bersama rekan atau keluarga? Di bawah ini admin ingin membagikan beberapa info untuk memudahkan anda dalam melaksanakan kegiatan wisata bromo malang... selengkapnya

Paket wisata jogja dari bandung murah

8 Paket Wisata Jogja Dari Bandung – Murah Promo 2025

26 September 2025 33.277x jogja, Juli, Paket Wisata

Sahabat mawa holiday yang budiman, sudah pernahkah anda mengexplore jogja bersama rekan, keluarga dan sahabat? Kali ini admin ingin membagikan info menarik seputar paket wisata jogja dari bandung harga murah. Paket wisata bandung jogja ini menyajikan konsep private wisata, dimana segala sesuatu terkait kunjungan wisata dan fasilitas wisata lainya di tentukan... selengkapnya

Sewa bus bandung murah

Sewa Bus Murah Bandung – JB 5 Daftar Harga Terbaru 2025

Sewa Bus Murah Bandung – JB 5 Daftar Harga Terbaru 2025 dan Nama – Nama Bus Pariwista Murah Ukuran 3/4, Minibus, Medium Bus, Big Bus SHD JB 5 VIP, Executive dan Standart. Hi sobat, jumpa lagi dengan dengan kami Mawa Holiday ” Your Best Travel Partner ” yang kali ini akan bagikan info baru Promo... selengkapnya

Kampung Singkur Pangalengan, Destinasi Paling Asri Lengkap dengan Hutan Pinusnya

Kampung Singkur Pangalengan – Promo, Review Paket Lengkap

9 September 2022 1.087x Bandung, Bandung, Ciwidey, Tempat Wisata, Tips Wisata

Kampung Singkur Pangalengan – Promo, Review Paket Lengkap – Hallo sahabat Mawa Holiday, apakah anda dalam waktu dekat ini sedang merencanakan agenda kegiatan kunjungan wisata dengan konsep alam di sekitaran Pangalengan ? Jika benar demikian adanya, maka cobalah untuk mengunjungi salah satu objek wisata kekinian di Pangalengan yaitu Kampung Singku... selengkapnya

The jungle bogor

The Jungle Water Adventure – The Biggest Waterpark

27 Juli 2019 1.683x Bogor, Bogor, Tempat Wisata, Tips Wisata

The Jungle Water Adventure – Menikmati moment kebersamaan dengan anggota keluarga di waktu liburan adalah sesuatu yang sangat istimewa bagi masyarakat indonesia, khususnya warga perkotaan seperti jakarta. Sudah seperti menjadi kebutuhan hidup pokok yang sangat penting, Bersenang-senang dengan cara jalan-jalan mengunjungi berbagai tempat wisata atau rek... selengkapnya

Pilihan Wisata Outbound Bandung Ramah Anak

Pilihan Wisata Outbound Bandung Ramah Anak

26 Januari 2023 2.057x Bandung, Bandung, Tempat Wisata, Tips Wisata

Pilihan Wisata Outbound Bandung Ramah Anak – Hallo sahabat Mawa Holiday, apakah dalam waktu dekat ini anda sedang merencanakan kegiatan perjalanan wisata dengan konsep gathering yang cocok untuk anak ? Nah di bawah ini telah kami rangkum beberapa lokasi outbound di Bandung yang ramah untuk anak dan keluarga. Pilihan Wisata Outbound Bandung Ramah Anak W... selengkapnya

ABOUT US

OFFICE

Jl. A. H. Nasution 103 Ruko Nasution Square Kav 42 Bandung

+6222 205 30 493 Office

+6281 220 860 758 Mobile

mawaholiday@gmail.com

Kontak Kami

Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.